Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI SAUMLAKI
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Penggugat Tergugat Status Perkara
15/Pdt.Bth/2019/PN sml 1.JEFFRY TANDRA
2.THOMAS GAITIAN, S.Sos
1.PEMERINTAH KABUPATEN MALUKU TENGGARA BARAT
2.TJIANG ALEN SUTJIANTO
Pemberitahuan Putus Kasasi
Tanggal Pendaftaran Senin, 10 Jun. 2019
Klasifikasi Perkara Lain-Lain
Nomor Perkara 15/Pdt.Bth/2019/PN sml
Tanggal Surat Senin, 10 Jun. 2019
Nomor Surat
Penggugat
NoNama
1JEFFRY TANDRA
2THOMAS GAITIAN, S.Sos
Kuasa Hukum Penggugat
NoNamaNama Pihak
1FRENDI ROLENTIO LOLOLUAN, S.H.THOMAS GAITIAN, S.Sos
2FRENDI ROLENTIO LOLOLUAN, S.H.JEFFRY TANDRA
Tergugat
NoNama
1PEMERINTAH KABUPATEN MALUKU TENGGARA BARAT
2TJIANG ALEN SUTJIANTO
Kuasa Hukum Tergugat
Nilai Sengketa(Rp) 0,00
Petitum
  1. Mengabulkan perlawanan Pelawan untuk seluruhnya;
  2. Menyatakan menurut hukum bahwa, putusan Pokok Perkara No. 13/Pdt.G/2014/PN Sml tanggal 12 Februari 2015 yang hendak dimohonkan eksekusi tidak mempunyai kekuatan mengikat;
  3. Membatalkan eksekusi putusan Pokok Perkara No. 13/Pdt.G/2014/PN Sml tanggal 12 Februari 2015 atau setidak-tidaknya menunda eksekusi putusan tersebut;
  4. Menghukum Terlawan membayar biaya perkara ini;

Atau apabila Pengadilan Negeri Saumlaki berpendapat lain, mohon putusan yang seadil-adilnya (ex aequo et bono).

Pihak Dipublikasikan Ya
Prodeo Tidak